Selasa, 23 April 2013

Cara mengetahui IP address dan Lokasi pengirim email




 Beberapa waktu belakangan saya sering mendapatkan email email aneh dari beberapa orang yang mengaku sebagai agen dari sebuah tour dan pekerjaan di luar Indonesia dalam bahasa inggris. Agak kesal memang karena ternyata selidik punya selidik email ini bersumber dari negara Nig***.
Bagi teman teman yang mungkin sedang mencari pekerjaan di luar negeri dan ingin menyelidiki lokasi atau ip address email sender bisa mencoba hal sederhana seperti yang saya lakukan.
1.  Untuk gmail bisa buka email anda 
2.  Pada email pengirim klik tulisan show original pada kanan atas
3.  Coba perhatikan baik baik tulisan pada gambar 2 (yahoo) jelas tertulis IP address, untuk gmail cobalah cari tulisan received or IP
4.  Masukkan IP address yang sudah anda dapat ke www.whatismyipaddress.com. Setelah anda enter anda akan melihat lokasi dari IP address yang mengirim email kepada anda
5. WARNING : Tidak berlaku untuk para hacker yang menggunakan software pengganti IP address


2 komentar:

  1. Woww kweren...informasi yang sangat bagus sist...

    BalasHapus
  2. Saya juga sering mendapatkan email yang aneh aneh, belum lagi soal nyari jodoh, nawarin produk2 mahal, dan asuransi untuk dibagi, terkadang sehari sampe 20 email saya dapat, sangat menjengkelkan.
    saya akan coba aplikasi ini.

    thank u :)

    BalasHapus